Chairil Anwar
Aku kira:
Beginilah nanti jadinya
Kau kawin, beranak dan berbahagia
Sedang aku mengembara serupa Ahasveros
Dikutuk-sumpahi Eros
Aku merangkaki dinding buta
Tak satu juga pintu terbuka
Jadi baik juga kita padami
Unggunan api ini
Karena kau tidak ‘kan apa-apa
Aku terpanggang tinggal rangka
Februari 1943
Related Posts :
SAJAK BULAN MEI 1998 DI INDONESIAAku tulis sajak ini di bulan gelap raja-raja
Bangkai-bangkai tergeletak lengket di aspal jalan
Amarah merajalela tanpa alamat
Kelakuan muncu… Read More...
WANITAKU WANITAKUWanitaku-wanitaku
gerimis menampar mukaku
dan aku berseru padamu dimanakah kamu wanitaku?
kamu menghilang di belakang hotel
di dalam kabut k… Read More...
GADIS DAN MAJIKANJanganlah tuan seenaknya memelukku.
Ke mana arahnya, sudah cukup aku tahu.
Aku bukan ahli ilmu menduga,
tetapi jelas sudah kutahu
pelukan in… Read More...
Doa Di Jakarta Tuhan yang Maha Esa,
alangkah tegangnya
melihat hidup yang tergadai,
fikiran yang dipabrikkan,
dan masyarakat yang diternakkan.
Malam rebah… Read More...
SAJAK JOKI TOBING UNTUK WIDURIDengan latar belakang gubug-gubug karton,aku terkenang akan wajahmu.
Di atas debu kemiskinan,aku berdiri menghadapmu.
Usaplah wajahku, Widur… Read More...
0 Response to "TAK SEPADAN"
Post a Comment